Keseimbangan
Dari berbagai tulisan dan opini, baik di majalah-majalah maupun di buku-buku, saya melihat ada satu persamaan dari seluruh tulisan tersebut, yaitu KESEIMBANGAN.
Mari kita lihat lebih jauh apa yang saya maksudkan ini. Misalnya anda punya pacar baru. Tentunya pacar baru anda itu butuh perhatian yang cukup banyak dari anda, tetapi ingat jangan terlampau berlebihan karena ANDA juga akan dinilai dengan harga MURAH !!
Jika anda sibuk bekerja, selesaikanlah kerjaan anda dengan sebaik-baiknya. Tetapi ingat, dalam hidup ini ada 5 komponen yang harus anda seimbangkan :
KERJAAN
KELUARGA/CINTA
KESEHATAN
TEMAN/TETANGGA
SEMANGAT
LIMA KOMPONEN ITU HARUS ANDA SEIMBANGKAN KALAU TIDAK HIDUP ANDA PASTI BERMASALAH
JADI, HIDUPLAH DENGAN NORMAL DAN SEIMBANG
|•SOURCE•| Articles : | Image : |
|•dont forget to follow•|@fadli_Jabir
|•Subscribe YouTube Channel•|Fadli_Jabir
|•Instagram•|Fadli_Jabir
|•Facebook•|Fadli_Jabir
|•Game & App Creations on Play Store•|Developer Fadli_Jabir
|•SOURCE•| Articles : | Image : |
|•dont forget to follow•|@fadli_Jabir
|•Subscribe YouTube Channel•|Fadli_Jabir
|•Instagram•|Fadli_Jabir
|•Facebook•|Fadli_Jabir
|•Game & App Creations on Play Store•|Developer Fadli_Jabir
0 comments: